Description
KEUNGGULAN LOGIC 70 WP
- Mengandung unsur hara mikro Zn dalam bentuk yang siap & mudah di-absorb yaitu 10 kali lebih banyak daripada Zn anorganik lainnya
- Mudah larut dengan air sehingga tidak menyumbat sprayer dan lebih efektif mengedalikan penyakit
- Langsung bekerja ketika LOGIC 70 WP kontak dengan bagian tanaman yang terinfeksi penyakit
- Dapat digunakan pada segala musim baik musim hujan maupun kemarau
- Tanaman yang sisemprot LOGIC 70 WP menjadi lebih subur dan terlihat lebih hijau atau kebiru-biruan
- Tidak menimbulkan resistensi dan cocok dijadikan partner dengan fungisida lainnya (tank mix = pencampuran) untuk mencegah resistensi penyakit
Tersedia kemasan : 200 gram dan 800 gram